Abacel 18 EC merupakan insektisida racun kontak dan lambung. Mampu mengendalikan serangan hama ulat grayak, wereng dan lalat buah. Larutan berwarna coklat tua kental. Cocok juga untuk mengendalikan kutu-kutuan yang sering menyerang tanaman apapun.
Dosis : 0,5 - 1 ml/liter
Bahan Aktif : Abamektin 18 g/l
Isi : 500 ml